Thursday, July 19, 2018

TUTORIAL MEMBUAT APLIKASI TWOACTIVITIES - ANDROID STUDIO






Halo! Pada kesempatan kali ini saya akan memberi tutorial cara membuat aplikasi twoActivities. Apasih twoActivities itu? Jadi twoActivities adalah aplikasi android sederhana yang berisi dua aktivitas.
Pada kasus aplikasi ini, jadi kita akan membuat 2 activity, pertama mainActivity dan kedua SecondActiviy.
Pada halaman pertama atau aktivitas pertama kita akan mengetikkan sebuah pesan, lalu aktivitas kedua akan menampilkan pesan yang di tulis aktivitas satu… Mau tau gimana caranya? Langsung saja yuk ke tahap pertama…

1. Buka Aplikasi Android Studio



2.  Klik Start a new Android Studio Project

3. Isi kolom kolom diatas
- Application Name : Isikan nama project
- Company domain : Bisa isikan alamat web kita, apa saja bias missal ulfah.com
- Project Location : Isi di mana kita akan menyimpan project
Sisanya biarkan seperti default, lalu klik Next

4. Ceklis Phone and Tablet dan pilih Android 4.0 (IceCreamSandwich) biasanya itu sudah default, tidak usah di ubah lagi, kecuali memang ingin membuat versi yg lebih besar. Lalu klik Next


5. Di bagian ini, mari kita pilih Empty Activity


6. Harap centang semua kotak yang tersedia, Activity Name dan Layout Name biarkan seperti default saja yaa, lalu klik Finish
Harap tunggu, proses building akan lama tegantung spek laptop kita.


7.  ke activity_main.xml lalu klik design, kita bisa mengatur tata letaknya. Setiap kita membuat project pasti aka nada tulisan Hello World (default) maka kita bisa menghapusnya. Klik kanan dan delete.


 8. Masukkan 4 object seperti diatas
- TextView (text_header_reply) => Akan tertulis “Message Reply”
- TextView (text_message_reply) => Akan berisi pesan yang diketik
- button_main => tombol untuk mengirim pesan “Send”
- editText_main => Tempat untuk mengetik pesan

Agar tampilan bisa seperti diatas, maka saya akan memberikan script lengkap activity_main.xml, ( aktivitas 1) dan Mainactivity.java

MainActivity.java






9. Tahap selnjutnya adalah membuat SecondActivity
1.       pilih File > New > Activity > Empty Activity.
2.       Namakan aktivitas baru "SecondActivity." Pastikan Generate Layout File dicentang, dan nama layout akan diisi dengan activity_second.
Klik Finish. Android Studio menambahkan layout aktivitas baru (activity_second) dan file Java baru (SecondActivity) ke proyek untuk aktivitas baru tersebut.




10. Tampilan pada secondActivity hampir sama dengan MainActivity, hanya saja tombol berbeda (Reply)

Next script lengkap activity_second.xml dan SecondActivity.java






SecondActivity.java



Selanjutnya Strings.xml atur seperti ini



Jalankan project, jika hasil tampilannya sama dan bisa berfungsi maka selamat kalian berhasil :D


No comments:

Post a Comment